Oppo 3005 Telah Masuk TENAA, Smartphone Kitkat Quad-Core Kamera Depan 5MP

Untuk meramaikan pasar kelas mid-range, produsen Oppo kembali menyiapkan smartphone terbaru yang berjuluk Oppo 3005. Mungkin tidak banyak yang mengetahui bahwa Oppo telah mendaftarkan smartphone terbarunya ini untuk mendapatkan sertifikasi sebelum dirilis. Kehadirannya diharapkan mampu bersaing dengan smartphone lainnya dimana secara spesifikasi termasuk menarik, meskipun spesifikasinya belum terungkap secara keseluruhan. Oppo 3005 belum lama ini … Read more

Tablet Nokia N1 Rilis Perdana di China pada 7 Januari 2015

Nokia N1 siap dirilis secara perdana di China pada tanggal 7 Januari 2015, hal ini menjadi kabar baik bagi penggemar sejati ponsel Nokia, yang mana produsen Nokia akan memulai kembali debutnya dengan meluncurkan tablet Nokia N1 setelah diakuisisi oleh Microsoft. Tablet ini hadir membawa sistem operasi Android terbaru dan sebuah konektor USB versi terbaru. Tablet … Read more

Ulasan Kelebihan dan Kekurangan Lenovo P780

Jika anda sedang mencari Smartphone Android kelas medium yang lengkap bisa mencoba Lenovo P780.  Namun sebelum membelinya silahkan anda baca dahulu Kelebihan dan kekurangan Lenovo P780. Lenovo merupakan produsen perangkat elektronik asal China yang saat ini mulai merambah ke dunia gadget.  Banyak sekali smartphone yang sudah dikeluarkan, salah satunya yaitu Lenovo P780.  Banyak orang yang … Read more