Tabel Daftar Ukuran Kaki untuk Sepatu dan Sandal
Setiap orang pasti membutuhkan sepatu dan sandal untuk melindungi kaki mereka dari kotoran maupun benda tajam saat menginjak di tanah. Akan tetapi saat ini alas kaki tersebut sudah menjadi gaya hidup manusia. Banyak sekali jenis sepatu dan sandal yang dibuat, khususnya sepatu saat ini banyak jenisnya berdasarkan kapan dan diperuntukkan untuk apa. Misalnya sepatu olahraga … Read more