Cara Setting Ukuran Kertas A4 dan F4 di Photoshop
Jika anda akan mencetak ukuran kertas A4 atau F4 dengan menggunakan Photoshop maka perlu dilakukan pengaturan lembar kertas di Adobe Photoshop tersebut. Umumnya dalam membuat pamflet atau mencetak pas foto menggunakan Photoshop dengan ukuran F4 atau A4. Pada kesempatan ini saya akan share cara setting ukuran kertas F4 dan A4 di Photoshop. Setting Ukuran Kertas … Read more