Memunculkan Bahasa Keyboard di Taskbar Komputer Windows 7
Setiap fitur yang diberikan pihak Microsoft di Windows 7 memiliki fungsi. Seperti halnya Bahasa yang terkadang terlihat di Taskbar. Apakah fungsinya? fungsinya yaitu jika anda menggunakan Microsoft Word dan ingin menuiskan huruf selain alfabetik seperti tulisan arab atau mandarin anda bisa menggunakan fitur tersebut. Agar mudah digunakan saat menuliskan bahasa non alfabetik maka fitur bahasa … Read more