Cara Merubah Bahasa Youtube Studio Menjadi Bahasa Indonesia

Perlu 10 detik agar kalian dapat merubah bahasa Youtube Studio menjadi Bahasa Indonesia loh. Untuk Anda yang baru memulai membuat akun youtube, dan masih bingung dikarenakan youtube studio menggunakan bahasa inggris. Maka Anda perlu membaca artikel ini hingga selesai. Saat ini, banyak orang yang mulai mencoba peruntungan di dunia Youtube untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Akan … Read more

Cara Mudah Membuat Header Channel Youtube secara Online

Agar tampilan channel youtube kalian terlihat profesional dan menarik maka kalian bisa menambahkan header. Header youtube yaitu berupa banner kecil ukuran 2560×1440 pixel yang letaknya pada bagian atas halaman saat penonton channel kalian membuka profil akun youtube kalian. Fungsi utama header youtube yaitu sebagai identitas channel youtube kalian. Isi dari hedaer youtube yaitu biasanya berupa … Read more

Ini Dia Laju Bit Rekomendasi Youtube

Salah satu penyebab video youtube buram setelah diupload yaitu settingan bitrate yang rendah. SIlahkan baca ini untuk mengetahui bitrate atau laju bit rekomendasi youtube. Bitrate adalah salah satu faktor penentu kualitas video youtube bagus atau tidaknya.Pihak google atau youtube sudah memberikan laju bit rekomendasi sehingga para youtuber bisa menyetingnya di software editing video. Berikut Ini … Read more

Cara Export Video dari Filmora Agar Video Tidak Buram Diupload Ke Youtube

Video youtube kalian masih buram setelah diexport dari Filmora? berikut ini cara setting agar hasil video dari filmora tidak buram dengan resolusi sama seperti video aslinya. Buram atau tidaknya video di youtube salah satunya dipengaruhi oleh bitrate dari video. Usahakan bitrate video disamakan dengan file video sebelum dilakukan editing, cara melihat bitrate video yaitu klik … Read more