Cara Mengurutkan Data di Excel Berdasarkan Tanggal,Bulan,Tahun
Mengurutkan data di Microsoft Excel berdasarkan tanggal, bulan dan tahun umumnya terjadi pada stok barang dan data base yang berkaitan dengan waktu. Berikut ini cara mudah dan cepat dalam mengurutkan data berdasarkan waktu tersebut. Sebenarnya dalam mengurutkan data berdasarkan tanggal sangat mudah sekali, di excel tersedia fitur untuk melakukan hal ini sehingga anda lebih cepat … Read more