Cara Merubah Format Urutan Tanggal di Excel (Date, Month, Year)

Mungkin di Microsoft Excel milik anda jika diketikkan tanggal 22/6/2016 tidak berupa tanggal jika settingan Date diubah menjadi Long Date. Sedangkan jika kita tuliskan 6/22/2016 maka akan muncul tulisan tanggal yang sebenarnya. Hal ini terjadi karena format tanggal yang ada di komputer anda masih berupa format “English”. Hal ini bisa dilihat pada pukul (jam) yang … Read more

Menghilangkan Angka 0 (Nol) di Hasil Rumus Excel

Jika anda memiliki dokumen Excel dimana terdapat rumus yang hasilnya berupa angka nol maka akan tercetak di hasil cetakannya (Print). Jika anda tidak menginginkan angka 0 tidak dimunculkan di hasil print maka anda harus menghilangkan angka tersebut tanpa menghapus rumus. Untuk menghilangkan angka nol tersebut sangatlah mudah. Cara berikut ini berlaku untuk Microsoft Excel 2007, … Read more

Cara Menghilangkan Garis di Excel 2007/2010

Umumnya data yang dikelola di Microsoft Excel adalah data angka yang disajikan dalam bentuk tabel maupun grafik. Agar terlihat baik maka tabel tersebut dibuat dengan garis-garis tebal maupun tipis yang bisa dicetak lewat printer. Berikut ini saya akan share bagaimana cara membuat dan menghapus garis di Excel 2007 atau 2010. Untuk membuat garis pada tabel … Read more