Cara Membuat Video Animasi yang Menarik Pakai Android

Cara membuat video menarik di android

Ada aplikasi android yang bisa anda gunakan untuk membuat video hasil rekaman anda menjadi lebih menarik dan siap untuk di share. Aplikasi tersebut bernamai Meipai yang sudah banyak digunakan oleh para artis membuat video lalu dipuload di instagram, simak tata cara pembuatannya berikut ini. Meipai adalah aplikasi android dan iOS yang berasal dari China yang … Read more

Cara Melacak Posisi Teman dengan HP Android

Jika anda inhin mengetahui keberadaan teman anda melalui HP Android maka anda [erlu mencoba 2 aplikasi beriku ini. Aplikasi ini tersedia gratis untuk digunakan, yaitu Locate My Friends dan Android Device Manager. Berikut review singkat dari kedua aplikasi ini dari pengalaman saya yang telah mencobanya. 1. Locate My Friends Aplikasi ini memang dikhususkan untuk menemukan … Read more

Ganti Foto DP BBM Android Full Tanpa Pecah dan Crop (Resolusi Tinggi)

Mungkin kekurangan dari BBM Android dibanding dengan BBM di Blackberry aslinya yaitu tidak bisa menjadikan Foto menjadi DP BBM dengan ukuran penuh, sehingga mengharuskan crop foto menjadi persegi. Nah pada kesempatan ini saya akan share caranya. Agar Foto dapat dijadikan DP BBM di Android tanpa crop dan pecah ada dua cara yaitu anda dapat menggunakan … Read more

Tindakan Pertama Ketika HP Android Anda Hilang

Smartphone Android adalah barang elektronik berharga dan mahal, jika hilang maka amat disayangkan sekali apalagi jika isi HP terdapat file-file penting. Nah berikut ini bentuk antisipasi dan tindakan ketika HP Android anda hilang. Semuanya pasti tidak menginginkan HP Android kesayangan kita hilang, maka dari itu kita perlu memerlukan beberapa tindakan jika suatu hari HP Anda … Read more