Cara Mengembalikan Layar Laptop yang Terbalik di Windows 7
Anda tidak sengaja menekan tombol sesuatu yang menyebabkan tampilan desktop laptop atau komputer terbalik? Tenang saja, itu bukan karena virus atau monitor rusak. Ikuti langkah berikut ini agar bisa mengembalikannya ke posisi semula. Picture from wikihow.com Umumnya kejadian ini terjadi jika anda menekan tombol CTRL dan ALT bersamaan dan tergesa-gesa yang mengakibatkan layar menjadi terbalik. … Read more