Mengatasi POCO X3 PRO Ghost Touch di Versi MIUI Terbaru, 100% Berhasil

Cara mengatasi Poco X3 Pro Ghost Touch ternyata mudah, ikuti cara saya ini agar bug ini hilang di Poco kalian. Sebelum ke caranya saya akan jelaskan sedikit apa itu Ghost Touch, yaitu istilah yang digunakan ketika smartphone mengalami kendala ketukan pada layar smartphone. Biasanya terasa sekali ketika memainkan game seperti PUBG ataupun COD yang memerlukan sensitivitas tinggi dalam hal sentuhan ke layar.

Makin kesini pihak Xiaomi selalu mengupdate versi MIUI, dan tiap versi barunya selalu ada masalah ghost touch,  padahal perlu dilakukan pengaturan tersendiri untuk settingan di fitur Game Turbonya agar menghilangkan bug ghost touch. Ini dia settingan milik saya yang sudah saya coba dan berhasil.

Pengaturan Game Turbo untuk Menghilangkan Ghost Touch

1.Silahkan pilih menu Pengaturan/Settings -> Special Features -> Game Turbo

2. Setelah game tubo terbuka pilih menu Settings (Pojok Kanan Atas)

3. Selanjutnya ikuti settingannya seperti di bawah ini, mulai dari Performance Mode.

4. Memory Exceptions silahkan tambahkan game yang diinginkan.

5. Enhanced Experience silahkan aktifkan semua

6. Di Additional Settings pilih game kalian, kemudian ikuti settingan sensitivitas & Touch -Resistant aera di bawah ini.

Untuk lebih jelasnya lihat video di bawah ini.

BACA JUGA:  Cara Menghubungkan Akun Line dari Handphone ke Komputer

Itulah cara saya menghilangkan ghost touch di Poco X3 Pro milik saya untuk game PUBG Mobile, selamat mencoba

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.